Tuesday, May 18, 2010

LIRIK : Teddy Dan Pedro - Aku Bukan Dewa

























Teddy Dan Pedro - Aku Bukan Dewa


Image Source : ujsciencelibrarian.pbworks.com
Lyric Source : mp3ina.blogspot.com

Saat awal bersamamu
Sungguh indahnya hatiku
Namun setelah kau berubah
Entah apa yang membuat

Hingga sekarang
Semua berakhir
Karena aku bukanlah dewa
Yang sanggup menerima
Setiap kesalahanmu

Kita teman saja
Kita kawan saja
Nikmati masa indah yang ada
Kita senang saja
Tak ada yang salah
Memang kita masih muda

Saat awal bersamamu
Sungguh indahnya hatiku
Namun setelah kau berubah
Entah apa yang membuat

Hingga sekarang
Semua berakhir
Karena aku bukanlah dewa
Yang sanggup menerima
Setiap kesalahanmu

Kita teman saja
Kita kawan saja
Nikmati masa indah yang ada
Kita senang saja
Tak ada yang salah
Memang kita masih muda

Hingga sekarang
Semua berakhir
Karena aku bukanlah dewa
Yang sanggup menerima
Setiap kesalahanmu

Hingga sekarang
Semua berakhir
Karena aku bukanlah dewa
Yang sanggup menerima
Setiap kesalahanmu

Kita teman saja
Kita kawan saja
Nikmati masa indah yang ada
Kita senang saja
Tak ada yang salah
Memang kita masih muda

P/s: Comment to share anything!

0 comments: